Webinar NOPI AJA: Transformasi Pendidikan Pada Kurikulum Prototipe
Transformasi Pendidikan Pak Kurikulum Prototipe

By Ninik Kristiani 29 Jan 2022, 08:10:52 WIB Komunitas
Webinar NOPI AJA: Transformasi Pendidikan Pada Kurikulum Prototipe

Gambar : NGOPI AJA, 29 Januari 2022, Pukul 15.00 sd 17.00 WIB


Sabtu, 29 Januari 2022, APSI Pusat menyelenggarakan webinar NGOPI AJA dengan tema "Transformasi Pendidikan Pada Kurikulum Prototipe" Hal ini dipandang bahwa transformasi pendidikan terus bergulir dengan adanya pengenalan kurikulum prototipe yang saat ini telah diimplementasikan di 2.500 sekolah. Kurikulum ini menjadi hal menarik untuk didiskusikan utamanya tentang pembelajaran paradigma baru yang mengarah ke pembelajaran diferensiasi. Seperti apa esensi kurikulum prototipe dan seberapa menarik penggunaan aplikasi nearpod pada pembelajaran paradigma baru? Webinar NGOPI AJA akan membahas tentang hal tersebut di samping tema penting lainnya seperti nilai dan predikat kinerja PNS yang  diperoleh dengan mengintegrasikan Hasil Penilaian Prestasi Kerja PNS pada periode Januari – Juni dan Penilaian Kinerja PNS pada periode Juli – Desember. Bagaimana juga keterkaitannya dengan Program Kerja Guru, Kepala S/M, Pengawas S/M Tahun 2022?  semuanya akan dikupas tuntas pada Webinar NGOPI AJA APSI Pusat Jilid 2, Sabtu, 29 Januari 2022, Pukul 15.00 sd 17.00 WIB  pada link berikut.


Link zoom:
https://us02web.zoom.us/j/82711215402?pwd=Y0t0cmxWTW1wd0ZYKzRVb2VqR3hRUT09

Link Daftar dan Sertifikat:
https://www.bimtekapsi.id/webinar/ngopi-aja/33

Live Streaming:
https://youtube.com/channel/UCQKwCiZB9frKrgwl1siuh5Q

Semua info terkini APSI ada di:    
www.beritaapsi.id




Video Terkait:


Write a Facebook Comment

Komentar dari Facebook

Write a comment

Ada 2 Komentar untuk Berita Ini

View all comments

Write a comment


Principal

Pengawas Sekolah
DR. NINIK KRISTIANI, M.PD

Jejak Pendapat

Menu apakah yang paling Anda sukai dari website ini?
Koleksi video
Ruang pengumuman
Menu pada link terkait
Menu unduhan
Ruang konsultasi
Ruang berita