Kepala Sekolah di Tangerang Berharta Rp 1,6 T, Punya Honda Jazz dan Pajero
Kepala Sekolah di Tangerang

By Ninik Kristiani 14 Sep 2021, 06:01:49 WIB Gaya Hidup
Kepala Sekolah di Tangerang Berharta Rp 1,6 T, Punya Honda Jazz dan Pajero

Gambar : Nurhali, Kepala Sekolah SMKN 5 Tangerang. Istimewa


Reporter:  Dicky Kurniawan

Editor: Wawan Priyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang kepala sekolah di Tangerang masuk ke dalam daftar pejabat negara terkaya menurut Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN). Dia adalah Nurhali, Kepala Sekolah SMKN 5 Kota Tangerang.

Baca Juga:

Langgar aturan - jam tangan replika Rolex didiskon 90% hari ini

Berdasarkan data LHKPN, Nurhali memili harta kekayaan sebesar Rp 1,6 triliun, tepatnya Rp 1.601.972.500.000. Harta ini terakhir kali dilaporkan pada 17 Februari 2021 untuk periodik 2020.

Dari total kekayaan tersebut, Nurhali memiliki kekayaan atas tanah dan bangunan sebesar Rp 1.601.352.000.000. Kemudian harta atas alat transportasi dan mesin senilai Rp 558 juta, harta bergerak lainnya Rp 74 juta, kas dan setara kas Rp 4,5 juta, harta lainnya Rp 30 juta, dan utang Rp 46 juta.

Nurhadi memiliki koleksi kendaraan pribadi yang nilainya mencapai Rp 558 juta. Koleksi kendaraannya terdiri dari mobil dan motor dari sejumlah merek.

Berikut adalah daftar koleksi kendaraan Kepala Sekolah SMKN 5 Tangerang Nurhali, dilansir dari data LHKPN hari ini, Senin, 13 September 2021.

1. Mitsubishi Pajero Sport Dakar tahun 2015 senilai Rp 350 juta
2. Honda Jazz tahun 2011 senilai Rp 200 juta
3. Sepeda motor Honda NF 125TR tahun 2008 senilai Rp 8 juta.

Baca juga: Azis Syamsuddin Diduga Dibidik KPK, Ini Koleksi Motor




Video Terkait:


Write a Facebook Comment

Komentar dari Facebook

View all comments

Write a comment


Principal

Pengawas Sekolah
DR. NINIK KRISTIANI, M.PD

Jejak Pendapat

Menu apakah yang paling Anda sukai dari website ini?
Koleksi video
Ruang pengumuman
Menu pada link terkait
Menu unduhan
Ruang konsultasi
Ruang berita