Back to homepage

Bimlat Hari Kedua Penyusunan Perangkat Pembelajaran di SMA Islam Nusantara


Tema

:

Rabu, 13 Oktober 2021 melaksanakan Bimlat hari kedua tentang Penyusunan Perangkat Pembelajaran di SMA Islam Nusantara. Rincian kegiatannya sebagai berikut:

1. Memberi pengantar sebelum sesi presentasi perangkat pembelajaran yang ditugaskan hari pertama

2. Meminta para guru mempresentasikan hasil pekerjaannya (ada 5 guru yang presentasi; Bpk Teguh, Ibu Kurnia, Ibu Fina, Ibu Roro, dan Bpk Irul) dan memberikan bantuan penyempurnaan terhadap Silabus, RPP, kisi-kisi dan menata RPP ke sajian yang lebih menarik yaitu menggunakan Canva (merancang RPP yang SHU/Simpel Harmoni Unik)

3. Menyampaikan model script yang akan digunakan untuk membuat video pembelajaran (salah satu guru/Ibu Vina telah membuat media pembelajaran yang diunggah di youtube  (KLIK DI SINI) hasil kegiatan GOBOOK JATIM CERDAS), dan ybs telah menyusun RPP model Canva yang lengkap, berikut hasil RPP Canva: RPP SHU Ibu Fina 

4. TIndak lanjut dari Bimlat ini: Senin, 18 Oktober 2021 semua guru wajib menyerahkan perangkat pembelajaran lengkap 1 pasang KD dan dilajutkan dengan supervisi oleh kepala sekolah (sekaligus tugas OJT 2 DIklat Penguatan KS)

 



Tanggal : 13 Okt 2021 s/d 13 Okt 2021
Tempat : SMA Islam Nusantara
Jam : 08.00 sd 12.00



Principal

Pengawas Sekolah
DR. NINIK KRISTIANI, M.PD

Jejak Pendapat

Menu apakah yang paling Anda sukai dari website ini?
Koleksi video
Ruang pengumuman
Menu pada link terkait
Menu unduhan
Ruang konsultasi
Ruang berita